Mata kuliah ini mempelajari tentang pemahaman keterampilan komunikasi antarpribadi secara efektif, yang dijabarkan dalam konsep-konsep dasar komunikasi antarpibadi, jenis-jenis ketrampilan antarpribadi, dan komunikasi antarpribadi dalam layanan bimbingan konseling.