Mahasiswa memahami konsep-konsep materi matematika kelas tinggi, analisis cara membelajarkan materi matematika di kelas tinggi, serta dapat mengkritisi isu-isu pendidikan dan perkembangan ilmu pengetahuan khususnya pada bidang matematika kelas tinggi. Bahan kajian : memahami konsep bilangan, statistik dasar, konsep peluang, konsep geometri, kesebangunan dan kekongruenan, system koordinat, persamaan linier, dan pertidaksamaan linier pada pembelajaran matematika kelas tinggi
- Pengajar: DWI ANGGRAENI SIWI