Mata Kuliah ini mempelajari tentang Perancangan
Basis data yang efektif dan efisien serta implementasinya dalam Aplikasi
Database Manajemen Sistem (DBMS). Perangkat Lunak yang dapat digunakan misalnya
Ms. Access, Dbase, Fox Pro, SQL Server atau sejenisnya.

- Teacher: Fahmi Hakam